(melanjutkan "A" )
aka = kakak, saudara yang lebih tua; lagi kata penyapa
akad = persetujuan jual akad, jual gadai, boleh ditebus lagi, lawan mutlak.
akal, ngakalan = budi, daya, upaya, tipu; mencari daya upaya
akang, engkang = lihat aku
akeul = mengaduk nasi; mengaduk supaya tidak pera
aki = kakek, orang tua dari ibu atau bapak
akur, akuran = cocok, setuju; bisa bergaul, dapat menyesuaikan
alah = kalah, tewas; lagi: kata seru tidak setuju
alangah-elengeh = tertawa kemalu-maluan
aleut, ngaleut = dikatakan pada orang yang berbaris dan berjalan bersama, seperti pawai
alewoh = berbicara gugup karena heran, nerepet
alim = pandai, arif, budiman, bijaksana, saleh
alim (halus) = tidak mau, tidak suka
alit (halus) = kecil; lawan besar
alo = keponakan, kepunakan, anak saudara, kemenakan
alum = laju, seperti daun yang dipetik kena panas
alun-alun = halaman orang besar-besar, tanah lapang di depan keraton, masjid dll.
alung(-keun) = lempar, melempar, lontar, buang rajam
alus = bagus, elok, indah, berkenan dan sedap pada pemandangan
ama = singkatan dari mama; saudara ibu atau bapak; nama panggilan terhadap orang tua
amanat = pesan, amirah, memberi amirah
amang = paman, saudara ibu atau bapak, nama panggilan orang tua dipendekkan jadi "mang"
amarah = murka, gusar, geram
amacak = antak, berantakan, kusut, tiada beraturan letaknya
ambay, rambay, = dikatakan pada benda yang lemas tergantung; seperti jemuran pakaian di ngambay tempayan, kacang panjang di pohonnya
ambeh = supaya, agar, seperti "diajar ambeh pinter" dan sebagainya
ambek = amarah, murga, gusar, marah
ambeng, diambeng = sambil, mengunyah, makan sambil berjalan; seraya; seperti makan kacang sambil berjalan
ambeu = merasa dengan hidung tentang sesuatu, cium-mencium
ambu = indung, induk, ibu yang diperibu, ibu yang diperanakan
ambul, ngambul = ambung, terapung-apung, terambung-ambung di atas air.
amburadul = rusak berantakan, rusak serta menjadi beberapa bagian, rusak dan berceceran
amburasut = rusak, binasa dan runtuh; seperti tanggul atau rumah yang roboh
Tidak ada komentar:
Posting Komentar